Lelaki Sejati

Aku bertanya pada Bunda, bagaimana memilih Lelaki Sejati ?Bunda menjawab, Nak..........Laki-laki Sejati bukanlah dilihat dari bahunya yang kekar,Tetapi dari kasih sayangnya pada orang disekitarnyaLaki-laki Sejati bukanlah dilihat dari suaranya yang lantang,Tetapi dari kelembutannya mengatakan kebenaranLaki-laki Sejati bukanlah dilihat dari jumlah sahabat di sekitarnya,Tetapi dari sikap bersahabatnya pada generasi muda bangsaLaki-laki Sejati bukanlah dilihat dari kerasnya pukulan,Tetapi dari sikap bijaknya memahami persoalanLaki-laki Sejati bukanlah dilihat dari dadanya yang bidang,Tetapi dari hati yang ada dibalik ituLaki-laki Sejati bukanlah dilihat dari banyaknya wanita yg memuja,Tetapi komitmennya terhadap wanita yang dicintainyaLaki-laki...

Pendidikan Karakter

Di samping pembentukan intelektualitas, pembentukan karakter peserta didik sangatlah penting atau utama dalam pendidikan. Dikatakan demikian karena pada dasarnya pendidikan bertujuan mengembangkan potensi-potensi intelektual dan karakter peserta didik. Hal ini ditandaskan oleh berbagai pemikiran tentang pendidikan dan berbagai peraturan perundang-undangan tentang pendidikan. Sebagai contoh, beberapa puluh tahun lalu Ki Hadjar Dewantara, bapak pendidikan Indonesia, telah menandaskan secara eksplisit bahwa “Pendidikan adalah daya upaya untuk memajukan bertumbuhnya budi pekerti (kekuatan batin, karakter), pikiran (intelec) dan tubuh anak. Bagian-bagian itu tidak boleh dipisahkan agar kita dapat memajukan kesempurnaan hidup anak-anak kita”...

Pengertian Nilai, Moral, dan Norma

Pengertian nilai, menurut Djahiri (1999), adalah harga, makna, isi dan pesan, semangat, atau jiwa yang tersurat dan tersirat dalam fakta, konsep, dan teori, sehingga bermakna secara fungsional. Disini, nilai difungsikan untuk mengarahkan, mengendalikan, dan menentukan kelakuan seseorang, karena nilai dijadikan standar perilaku. Sedangkan menurut Dictionary dalam Winataputra (1989), nilai adalah harga atau kualitas sesuatu. Artinya, sesuatu dianggap memiliki nilai apabila sesuatu tersebut secara instrinsik memang berharga.  Pendidikan nilai adalah pendidikan yang mensosialisasikan dan menginternalisasikan nilai-nilai dalam diri siswa. PKn SD merupakan mata pelajaran yang berfungsi sebagai pendidikan nilai, yaitu mata pelajaran...

Bimbingan Anak SD

Masalah Anak SD Dalam perkembangan siswa sekolah dasar terdapat berbagai masalah yang muncul. Pada dasarnya dari setiap jenis-jenis masalah, cenderung bersumber dari faktor-faktor yang melatarbelakanginya (penyebabnya). Pada garis besarnya permasalahan pada siswa sekolah dasar dapat dikelompokkan ke dalam beberapa kategori yaitu: Faktor-faktor Internal (faktor-faktor yang berada pada diri murid itu sendiri) Gangguan secara fisik, seperti kurang berfungsinya organ-organ perasaan, alat bicara, gangguan panca indra, cacat tubuh, serta penyakit bawaan (alergi, asma, dan sebagainya). Ketidakseimbangan mental (adanya gangguan dalam fungsi mental), seperti menampakkan kurangnya kemampuan mental, taraf kecerdasannya cenderung kurang. Kelemahan emosional,...

Implementasi Pendidikan Karakter

Implementasi pendidikan karakter bangsa di perguruan tinggi dapat menggunakan tiga jalur strategi, yaitu melalui :  jalur pembelajaran jalur pengembangan budaya kampus pemberdayaan pemangku kepentingan pendidikan atau komunitas pendidikan.  Pertama, implementasi pendidikan karakter bangsa melalui jalur pembelajaran berarti mengintegrasikan atau memadukan komponen-komponen atau anasir karakter bangsa ke dalam pembelajaran (perencanaan, pelaksanaan dan penilaian). Standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator ketercapaian kompetensi, dan proses atau skenario pembelajaran dapat dimuati komponen karakter bangsa sehingga silabus dan RPP serta proses pembelajaran bermuatan karakter bangsa.  Kedua, implementasi pendidikan karakter...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | SharePoint Demo
SELAMAT DATANG DI SITUS CORETAN SEADANYA